Turots, Tradisi, dan Modernitas: Upaya Merespons Poblematika Masyarakat Kontemporer
Penulis : Mohammad Lathiful Wahab
Editor : Robbah Munjiddin AhmadaEditor
: Dr. H. Sunarto AS, M.EI
Layout : Mohammad Lathiful Wahab
Sampul : Irene Addler
Isi : xv + 185hlm
Sinopsis
Turots dihadirkan sebagai judul utama buku ini untuk merealisasikan tujuan-tujuan syariat Islam dengan cara tetap mempertahankan tradisi ulama salaf dan menyuarakannya dengan konteks kekinian, yaitu menulis teks Turots dengan tradisi kampus yang kental dengan bahasa ilmiah/modern. Detailnya, dialog Turots yang kental dengan Pesantran dan bahasa ilmiah yang kental dengan kampus bisa disatukan secara apik. Melalui tulisan-tulisan yang dikemas dalam bentuk karya tulis ilmiah, sangat diharapkan bisa merespons problematika masyarakat kontemporer yang kian pelik di era modern. Bukan hanya dapat merespons problematika masyarakat kontemporer semata, malinkan turut bermanfaat bagi pembaca, untuk bisa berfikir kritis, solutif dan memahami sedikit banyak dialog turots. Kemudian, pembaca diharapkan juga bisa mengambil ilmu cara membuat karya tulis ilmiah dengan cara membaca, menganalisa, menyikapi, dan menulisnya.